Pariwisata 08 September 2022

Taman Karang Sinawung

"Taman Karang Sinawung" terletak di RT 007  RW 002 Dusun Krajan Desa Karanganyar. Taman terbuka Hijau ini dirintis mulai tahun 2017. Rencananya Taman ini digunakan sebagai wahana tempat bermain anak - anak dan terbuka hijau untuk seluruh warga masyarakat Desa Karanganyar. Saat ini sudah ada beberapa fasilitas tempat bermain anak - anak dan juga beberapa Gazebo yang sudah berdiri dan bisa ditempati. Di musim penghujan ini Pemerintah Desa Karanganyar menanam berbagai macam tanaman buah diantaranya sawo, jambu air, alpokat, blimbing dan lainya. 

0 Komentar

Tinggalkan komentar

Kontak Kami

Jln. Panglima Sudirman No. 42 Trenggalek Jawa Timur

(0355) 797156

[email protected]

[email protected]

© SIMPONI - DPMPTSP KABUPATEN TRENGGALEK.